Join The Community

Search

Senin, 07 September 2009

Tips Atasi Form Komentar Bermasalah

Banyak diantara teman-teman kemarin yang mengeluhkan tentang masalah dengan form komentar saya, yaitu gara-garanya terganggu oleh kode verifikasi penghindar spam. Masalah utamanya saat kita akan mengisi form, setelah kita klik submit akan muncul kode verifikasi, sedangkan ini tidak muncul gara-gara halamannya tidak cukup

Masalah seperti ini tidak hanya terjadi di blog saya, tapi di blog sahabat yang lain juga banyak yang mengalami masalah seperti ini. oleh karena itu, di sini saya akan berbagi tips sederhana yang mungkin tak pernah diungkap oleh blogger manapun (ini perkiraan saya) hhehehehehe.

Jadi gini, jika kita saat mengisi form komentar dan tiba-tiba muncul kode verifikasi tapi tak nampak di layar, kita hanya perlu tekan "tab" di keyboard kita. nanti halaman form komentar akan turun dan menunjukkan kode verifikasi. Tekan "tab" terus hingga kursor menunjuk ke kolom pengisian kode verifikasi.

nah setelah selesai mengisi kode verifikasi, tekan "tab" lagi sampai kursor menunjukkan aktiv di tombol "terbitkan komentar" (atau sejenisnya). Kebanyakan jika kita tekan tab, kursor akan kembalai ke atas, tekan aja terus sampai kursor aktiv di tombol sumbit komentar.

Selain itu, tips untuk para blogger yang punya form komentar bermasalah:
1. Gunakan new windows dengan halaman penuh saja untuk form komentar untuk menghindari masalah seperti di atas.
2. Tidak perlu menggunakan kode verifikasi penghindar spam, toh kalo komentar itu spam, kita kan bisa menghapusnya, jadi jangan kawatir.

Mungkin hanya itu yang bisa saya berikan, kalo ada sahabat yang lebih paham mengenai iini silahkan leave a comment. terima kasih. semoga berguna. :)


21 komentar:

makasih sob tutorialnya,

sangat bermanfaat

nice blog

terima kasih atas info yang menarik...
semoga tambah ilmuku.

mas di saya ada cara benerinnya kok yg cuma tampil separo... cari dgn keyword tak jadi berkomentar

Wah sip ,...thanks infonya..memang terkadang ada blog yang gk beres dengan verify code..akhirnya bisa comment juga deh//heeehhe

thanks sob..., smoga masalah di blogku bisa terselesaikan...

akhirnya bisa komentar ria di blog sahabat yang keren... keep writing

ia saya juga merasakan susahnya, jadi tau nih

oh gt yach?

mkcih infonya yach?

aq selalu menghadapi masalah seperti ini. tapi syukur sudah ada cara mengatasinya. terimakasih sob.

salam sobat.
inilah tips yang aku cari sob, sering saja mau komentar gak jadi sebab kode verifikasi keluar setengah.... terima kasih sob, aku senang sekali.

@ buat blog: terima kasih
@lover : saya jgua masih belajar. :)
@ mas doyok : sekarang sudah beres.
@ ratlle : iya, sama-sama, semoga makin rajin berkunjung ke sini.
@ vernakular : terus semangat bro
@ Indonesia Raya : terima kasih sob
@ waroengdollar : hadapi kesulitan jangan malah dihindari/ ok
@ Aisyah : ok, sama-sama
@ heru : selamat bereksperimen
@ buaya darat : ok, yang rajin berkunjung kesini ya.
@ Al-basri : terima kasih. LANJUTKAN!

iya,ni emang yang sering aku alami waktu mo kasi coment di blog shbt2.thanks ya info nya,mudah2 an bisa di atasi dengan tips di atas....

@ macam tips: ok sob. terima kasih. semoga bermanfaat

sekarang udah bisa koment dech!!!! Artikel menarik>>>

waduch blognya terlalu banyak popup nich, kata para master g baik loch buat ningkatin PR google.
Katanya sich hehe.nice tips sob, buat para pemula seperti saya

@ wahyu. : terima kasih bos
@ Prafangga : popup yang mana?

Keep your spirit for blogging..

@ hasanudin : ok sob.
@ tito : ok, senang bisa membantu sahabat.

wah2.. thx berat nie... sudah lama terjadi ky gini kl mau comment ke blo orang...

Posting Komentar

Tinggalkan angan anda di sini